Diberitahukan kepada seluruh mahasiswa/i Strata Satu (S1) dan Diploma Tiga (DIII) bahwa seminar proposal (sempro) akan dilaksanakan pada tanggal 14 Maret 2022 s/d selesai. untuk jadwal akan diberitahukan pada pemberitahuan berikutnya dengan persyaratan sebagai berikut :

  1. telah membayar biaya daftar ulang semester
  2. membayar biaya bimbingan sebesar 50%.

Demikian pemberitahuan ini kami sampaikan diucapkan terimakasih.

Catatan : untuk semua pembayaran hanya melalui intruksi bendahara yaitu saudari Feresia Yolanda, S.Kom, dan tidak akan berlaku jika pembayaran melalui intruksi yang lain.

 

AKADEMIK

Explore More

SYARAT PELAKSANAAN MK.UMUM, MK.KEAHLIAN, TOEFL

Pemberitahuan untuk seluruh mahasiswa/i yang mengikuti Mata Kuliah Keahlian, Mata Kuliah Umum dan TOEFL agar melakukan pembayaran ketiga Mata Kuliah sebelum pelaksaan Mata Kuliah tersebut dan untuk biaya silahkan konfirmasi

PENGUMUMAN LANJUTAN

Diberitahukan kepada seluruh mahasiswa/i Diploma Tiga (D3) semester 5 dan Strata Satu (S1) semester 7 bahwa pelaksanaan : Matakuliah umum pada tanggal 20 November 2023 TOEFL pada tanggal 21 November

PENCEGAHAN CORONA

Diberitahukan kepada seluruh mahasiswa/i Untuk antisipasi pencegahan virus COVID-19 atau CORONA diwajibkan sebelum masuk kampus untuk mencuci tangan menggunakan sabun yang sudah disediakan di tempat wudhu dan akses pintu masuk